Cara kerja Shadow Defender sendiri bisa di bilang sama dengan Deep Freeze, namun ada sedikit perbedaan dengan fitur yang ada di Deep Freeze dan Shadow Defender. Berikut kira-kira perbedaan yang terdapat antara Shadow Defender dengan Deep Freeze.
Shadow Defender Features :- Kalau menurut saya tampilan Shadow Defender lebih mudah untuk di mengerti, meskipun sebenarnya Dee Freeze pun mudah di mengerti.
- Terdapat fitur Exclusion (pengecualian). Maksudnya seperti ini sob, anda bisa memilih folder/file yang di inginkan agar bisa mengalami perubahan.
- Tidak perlu restart untuk mengaktifkan proteksi (freeze/shadow). Tinggal aktifkan saja Shadow Mode/Normal Mode.
- Prevent all viruses and malware.
- Surf the internet safely and eliminate unwanted traces.
- Protect your privacy.
- Eliminate system downtime and maintenance costs.
- Reboot to restore your system back to its original state.
- Maintain a system free from malicious activity and unwanted changes.
- Test software and game installations in a safe environment.
- Protect against unwanted changes by shared users (suitable for workplaces and educational institutions).
Sumber: remo-xp.com
You Might Also Like :
0 komentar:
Posting Komentar